Selasa, 25 Agustus 2009

Hidup

Hidup ini aneh,lucu,gila,dan berbagai macam deskripsi yang kita buat tentang kehidupan.
Ketika kita melihat kehidupan yang secara kualitas berada diatas kita,tanpa basa-basi langsung aja bicara kalau hidup ini tidak adil.Adalah suatu dosa dan kesalahan besar kalau kita mengatakan hidup ini tidak adil.Ketika di lain waktu kita melihat orang-orang yang berada dibawah kita,kita bersyukur (walaupun tidak semua orang bersyukur).Terlalu muda bagiku untuk mengerti kehidupan ini.Tapi kawan,apakah ada batasan usia tertentu untuk mengetahui suatu hal?Ada orang yang sangat beruntung,lahir sebagai orang yang beruntung.Dan ada juga orang yang sebaliknya
Ada juga orang yang sukses karena usaha mereka,karena perjuangan dan pengorbanan mereka.dan ada juga orang yang berjuang dan berkorban,padaakhirnya mereka hanya menjadi korbanSemuanya terasa seperti dibolak-balikkan.Agak sush bagiku membuat setting-an yang pas tentang kehidupan ini.Wahai yang membolak-balikkan hati,tetapkan hati kami dalam kebenaran dan dalam jalanmu yang lurus.amiin

SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH PUASA RAMADHAN 1430 H

1 komentar:

  1. Camat Panyabungan Timur
    beserta Staf mengucapkan :
    Selamat Hari Raya Idul Fitri 1430 H,
    Mohon Maaf Lahir Bathin
    Semoga amal ibadah kita di terima di sisiNya. Amin

    Wassalam : Hamid Nasution/Camat Panyabungan Timur

    BalasHapus